A. Pengertian Manager Proyek
Manajer Proyek (Project Manager) adalah
seseorang yang brtindak sebagai pimpinan dalam suatu proyek. Manager Proyek ini sangat
berperan penting dalam adanya suatu proyek, karena kegagalan dan keberhasilan
dari proyek tersebut di tentukan oleh Manager Proyek itu sendiri.
Untuk
menjadi seorang Manager Proyek yang baik diperlukan beberapa kriteria khusus agar proyek
berhasil dengan baik. Kriteria tersebut dilihat dari berapa sisi diantaranya :
- Karakter dari Kepribadinya
- Karakteristik dari Kemampuan Terkait dengan Proyek yang Dikelola
- Karakteristik Kemampuan Terkait dengan Tim yang Dipimpin